QR Code mempunya banyak fungsi, salah satunya adalah ketika kita mau menghubungkan WA di Handphone dengan WA di Laptop maka kita harus scan QR code yang ada dilaptop atau komputer terlebih dahulu setelah itu barulah kedua device itu akan terhubung. Bagaimana cara membuat QR Code dengan PHP ?
Download terlebih dahulu sourcenya di http://sourceforge.net/projects/phpqrcode/files/latest/download?source=files

Cara memakai pluginnya pun nggak begitu susah.. Kita cuma perlu tau parameter inputan apa aja yang harus kita isi.. Parameter pertamanya yaitu teks apa yang ingin kita inputkan ke QR Code tersebut. Parameter kedua isinya file gambar QR Code nanti akan disimpan dimana? parameter ketiga kita menentukan kualitas QR Codenya, parameter keempat isinya besaran ukuran QR Code, dan terakhir besaran paddingnya.

Hasil QR Code
