Facebook Messenger
Cara menghentikan fitur autoplay video di situs Facebook
Sabtu, 3 Oktober 2015
Di Indonesia, fitur autoplay video di situs Facebook, baik itu melalui gadget maupun PC, akhirnya mulai berjalan. Itu artinya, semua video yang ada di linimasa atau timeline Facebook akan langsung diputar, tanpa mengharuskan pengguna menekan tombol play.
Bagi sebagian pengguna, fitur tersebut tentunya akan sangat membantu menghemat waktu. Mereka tidak perlu repot-repot menekan tombol untuk melihat video.
Akan tetapi, untuk sebagian pengguna lagi, fitur tersebut bisa saja san...
Facebook kini mendukung video 360 derajat
Selasa, 29 September 2015
Facebook kini mendukung video 360 derajat. Pengguna bisa melihat suatu objek dari berbagai sudut pandang melalui layar ponsel atau laptop.
Video 360 pertama yang dipublikasikan adalah potongan scene film yang sudah ditunggu-tunggu dan akan segera rilis, "Star Wars: The Force Awakens". Pada video berdurasi 56 detik itu, tampak sebuah kendaraan sedang melaju di atas gurun di Planet Jakku.
Lewat smartphone, pengguna bisa menggulir layar ke berbagai arah untu...
Membuat toko online dengan Facebook Page
Sabtu, 12 September 2015
Tingginya tren belanja online baik lewat PC maupun smartphone membuat Facebook merombak tampilan layanan Facebook Page menjadi lebih seperti situs e-commerce dengan menambah tab belanja (Shopping).
Perombakan halaman ini menjadi yang paling radikal dilakukan Facebook sejak tahun 2012 lalu.Lewat tab Services dan Shop, pemilik halaman kini bisa menampilkan produk dan layanan mereka di Facebook Page. Facebook juga menambah tombol "Buy" atau Beli sehingga pengunjung bisa berbelan...
Pikir dulu sebelum membagi 5 hal berikut di Facebook
Senin, 7 September 2015
Facebook mendorong pengguna untuk memberitahu informasi personal secara suka rela. Pengguna pun tak segan membagi apa pun.
Foto-foto bersama teman, tanggal lahir, status pernikahan, tempat tinggal, alamat e-mail hingga nomor telepon. Lalu, pengguna berpikir semua itu hanya bisa diakses oleh teman-teman Facebook yang sebagian besar dikenal.
Padahal, data personal yang dibeberkan bisa diakses oleh orang lain lain yang mungkin tak pengguna kenal dan mungkin tak berniat ba...
Menangani penyebaran kebencian rasional di Facebook
Kamis, 3 September 2015
Dunia maya di Tanah Air geger belakangan ini. Sebuah status di Facebook dari seorang pengguna Facebook bernama Arif Kusnandar di Facebook yang menulis hal-hal yang berbasiskan kebencian rasial, diskriminasi, dan radikalisasi.
Berbagai reaksi pun mulai bermunculan, sejak status tersebut diunggah pada 22 Agustus 2015 lalu. Banyak yang menentang habis-habisan, tetapi tidak sedikit juga yang mendukung.
Sebuah petisi online lewat Change.org pun muncul yang meminta pemerintah sege...